Mahasiswa diminta mengisi titik-titik dalam pernyataan-pernyataan berikut dengan jawaban yang benar. Suatu kontrak sewa mengasumsikan residual value aset pada akhir masa sewa sebesar $0. Di akhir masa sewa lessor menerima kembali aset sewa dengan nilai wajar $1.000 maka lessor akan mengakui pengembalian aset ini sebagai ………………….
PT DI menyewakan peralatan selama 4 tahun. Masa manfaat peralatan ini 7 tahun. Penyewa memiliki opsi untuk membeli dengan harga yang jauh lebih rendah dari perkiraan nilai residu pada akhir masa sewa. Penyewa akan menyusutkan peralatan ini selama……tahun
Lessor menyewakan kendaraan selama 4 tahun (sewa pembiayaan) mulai 1 Januari 2020 dengan mengeluarkan biaya awal (initial direct cost) sebesar Rp1.000.000. Atas biaya langsung awal ini lessor akan mengakui beban sebesar……. pada tahun 2020.
Salah satu yang mengindikasikan suatu kontrak leasing diakui sebagai sales type leasing bagi lessor adalah………………….
Pada sales type lease, perusahaan akan mencatat nilai gros profit atas leasing dengan unguaranted residual value ...... dibandingkan leasing dengan guaranted residual value.
Pada sales type lease, initial direct cost akan dicatat sebagai......
Perbedaan mendasar direct finance lease dengan sales type lease adalah...
Pada laporan keuangan, akun lease liability diungkapkan pada ...